"Panggungnya kalau kita lihat spektakuler. Banyak gimmick-gimmick seru di stage. Ada led strip yg di-customize," ujar Peter.
Baca Juga : Begini Penampilan Naysilla Mirdad yang Memakai Hijab Saat Ucapkan Selamat Berpuasa
Ia melanjutkan, "Akan ada gimmick seperti dekorasi panggung yang harus kita customized lokal dan tidak ada barangnya secara ready."
Pasalnya, seluruh dekorasinya harus menyesuaikan dengan konsep panggung yang diminta oleh Backstreet Boys. (*)