"Kami akan ke Bali. Sampai jumpa di Bali," kata Holland dalam video berdurasi 21 detik itu, seperti dikutip Kompas.com, Senin (27/05).
Tampak ia mengenakan topi hitam, t-shirt putih, dan tas ransel, sambil duduk di mobil golf bandara.
Di kiri dan belakangnya, ada dua pria yang menemaninya.(*)
Artikel ini telah tayang di laman Kompas.com dengan judul Wah, Chris Hemsworth dan Tom Holland Lagi Liburan di Bali