Sontak, Zaskia pun mencoba mencabut benda tersebut dari gusi putranya.
"Jadi dia kemarin makan manik-manik entah dari mana, terus nyangkut di gusi bagian belakangnya," kata Zaskia.
Sayangnya saat mencoba dicabut, benda tersebut tak kunjung lepas dan justru mengeluarkan darah.
Baca Juga: Pernah Cium Mesra Sophia Latjuba, Perilaku Jeremy Thomas Diungkap Ina Thomas
Tak mau ambil risiko, Zaskia langsung membawa putranya ke dokter gigi.
"Tadi kita coba cabut pakai kuku gak berhasil udah berdarah. Jadi kita bawa ke dokter gigi," lanjutnya.