Dalam kondisinya ini, pihak rumah sakit juga membatasi jam besuk Risma.
Selain itu, tim dokter juga membatasi komunikasi dengan Risma demi ketenangan pasien dan kesehatannya.
"Sementara ibu kita istirahatkan dulu."
"Kita jauhkan dari komunikasi, supaya ibu istirahat dengan tenang."
"Kami mohon kepada seluruh warga Kota Surabaya untuk turut mendoakan ibu (Risma)."
Baca Juga: Sebulan Tak Muncul di Layar Kaca, Artis Cantik Ini Operasi Akibat Derita Penggumpalan Darah
Meskipun belum bisa secara langsung melihat atau menjenguk ibu, karena ini demi kesehatan ibu juga," pugkas Pesta.(*)
Artikel ini tayang di laman grid.hot.id dengan judul Dirawat Intensif, Walikota Surabaya Tri Rismaharini Diobati 15 Dokter Spesialis