2. Kerusakan ginjal
Diabetes bisa membuat kerusakan ginjal karena sesuai fungsinya, ginjal bekerja untuk menyaring limbah dari darah.
Baca Juga: Minum Kopi Setiap Hari Bisa Turunkan Berat Badan dan Sembuhkan Diabetes? Benarkah?
3. Hilangnya penglihatan
Diabetes juga menyebabkan retinopati diabetik karena rusaknya pembuluh darah di bagian belakang mata.
Diabetes juga menyebabkan kehilangan penglihatan dan masalah mata seperti katarak dan glaukoma.