Sejak Dini, Ajarkan Nilai Uang pada Anak dengan 4 Cara Ini!

By Jenny, Jumat, 5 Juli 2019 | 19:45 WIB
Sejak Dini, Ajarkan Nilai Uang Kepada Anak dengan 4 Cara Ini! (Istock)

2. Beri Uang pada Anak

Salah satu cara untuk mengajari anak tentang uang adalah dengan membiarkan mereka memilikinya secara tunai.

Beri contoh penggunaan uang pada anak sehingga mereka paham dan jika dewasa tidak menghamburkan uang.

Bisa ajak anak ke ATM, ambil uang, dan berikan padanya secukupnya yang digunakan untuk kebutuhan pribadinya.

Baca Juga: Kunci Upgrade Gaji: Tingkatkan Kinerja Dulu, Negosiasi Gaji Kemudian

3. Jangan Menggunakan Istilah Keuangan yang Rumit

Meskipun anak sudah mengenal uang secara fisik tak berarti otaknya harus dipenuhi istilah keuangan yang rumit.

Buatlah sederhana termasuk soal tabungan dan investasi, jelaskan pelan-pelan agar anak mengerti.

Jangan rumit dan ribet dengan istilah keuangan yang sulit dicerna anak.

Baca Juga: Bak Firasat Kepergiannya, Ini Pesan Terakhir Guru TK Korban Tewas Kecelakaan Beruntun di Baluran