Pahami yuk, 5 Fakta Mengejutkan Tentang Sel Telur Perempuan!

By Jenny, Minggu, 14 Juli 2019 | 21:30 WIB
Cek, 5 Fakta Unik Sel Telur Perempuan yang Perlu Kita Pahami! (iStockphoto)

NOVA.id - Terdapat beberapa fakta mengejutkan tentang sel telur perempuan yang selama ini mungkin belum kita ketahui.

Kita akan memahami lebih jauh mengenai sel telur perempuan yang kerap dijadikan indikator kesuburan.

Simak 5 fakta mengejutkan berikut ini!

Baca Juga: Stop Jadi Perempuan Sein Kanan tapi Belok Kiri, Ini 4 Cara Agar Bugar dan Konsentrasi Naik Motor

1. Sel Telur Perempuan Lebih Besar dari yang Kita PikirkanKita memerlukan mikroskop untuk melihat beberapa sel tertentu, tetapi tidak dengan sel telur perempuan yang bisa dilihat tanpa mikroskop.Dibandingkan dengan sel manusia lainnya, sel telur perempuan sangat besar.

Ukurannya sekitar 100 mikron (sepersejuta meter), atau kira-kira setebal satu helai rambut dan dapat dilihat dengan mata telanjang.

Baca Juga: Tabloid NOVA Terbaru: Cara Iis Dahlia Beri Fasilitas Mewah pada Anak