Simak, Ini 5 Tips Ciuman agar Tidak Melukai Diri Sendiri

By Jenny, Minggu, 21 Juli 2019 | 19:11 WIB
Simak 5 Tips Ciuman yang Tidak Melukai Diri Sendiri Berikut Ini! (iStockphoto)

NOVA.id - Hati-hati, ketika ingin ciuman dengan pasangan.

Jangan sampai gara-gara ingin memuaskan pasangan, kita melukai diri sendiri.

Perhatikan 5 tips ciuman berikut ini.

Baca Juga: Stop Jadi Perempuan Sein Kanan tapi Belok Kiri, Ini 4 Cara Agar Bugar dan Konsentrasi Naik Motor

1. Responsif

Jadilah responsif dengan memikirkan ciuman yang baik untuk tubuh kita.

Pikirkan juga cara mengekspresikan dan mencium pasangan, jangan berpura-pura menikmati tetapi kesakitan sendiri.

Pastikan kita memahami respon yang dibutuhkan pasangan demikian juga sebaliknya.

Baca Juga: Gelagapan Ditanya Hubungannya dengan Rossa, Afgan: Gue Dimarahi Oca Nih Pasti