Lyra Virna Tak Pernah Unggah Foto Bareng dengan Anak Sambungnya, Fadlan Blak-blakan Ungkap Hubungan Keduanya

By Alsabrina, Senin, 22 Juli 2019 | 18:52 WIB
Lyra Virna dan Fadlan Muhammad (dok. instagram/fadlanmuhammad)

Terlebih kini Lyra Virna dan Fadlan sama-sama memantapkan diri berhijrah untuk menjadi pribadi yang baik.Namun, hubungan antara Lyra Virna dan anak sambungnya menjadi perhatian warganet.Diketahui, Fadlan Muhammad pernah menikah dengan Sisca Magdalena dan memiliki 3 orang anak.

Baca Juga: Buka Kaca Mobil, Begini Reaksi Spontan Boy William Lihat Motor Kecelakaan di Depan Mata, Afgan Tutup Wajah!Sedangkan, Lyra Virna dan Eric Scada dianugerahi 2 orang anak dari pernikahannya.Terlihat dari instagramnya, Lyra Virna tak pernah membagikan foto kedekatannya dengan 3 anak sambungnya.Selain foto produk jualannya, Lyra Virna hanya membagikan foto selfie dirinya, post tentang dakwah, dan kegiatan bersama 2 anak kandungnya.

Baca Juga: Perlihatkan Kelihaiannya Menggoyang Wajan, Umi Pipik Masak Capcay untuk Keluarga, Ini Resepnya