Jenguk Iyan Sambiran, Anak Tiri Nunung: dari Kecil Gak Pernah Ketemu Papa

By Nuzulia Rega, Sabtu, 27 Juli 2019 | 14:01 WIB
Jenguk Iyan Sambiran, Anak Tiri Nunung: dari Kecil Gak Pernah Ketemu Papa (Kolase Tribunnews-Herudin/youtube Trans TV Official)

NOVA.id - Sepekan sudah Nunung dan sang suami, Iyan Sambiran ditahan di Polda Metro Jaya.

Seiring berjalannya kasus hukum Nunung, kini fakta-fakta baru mengenai hubungan rumah tangga sang komedian dan Iyan Sambiran justru kian terungkap.

Tak pernah terekspos sebelumnya, Iyan Sambiran ternyata memiliki seorang putri cantik bernama Kleine Marsha Gardena.

Baca Juga: Stop Jadi Perempuan Sein Kanan tapi Belok Kiri, Ini 4 Cara Agar Bugar dan Konsentrasi Naik Motor

Hal ini terungkap kala perempuan cantik itu terlihat menyambangi Polda Metro Jaya.

Jumat, (26/07) pagi Kleine terlihat menyambangi Polda Metro Jaya.

Melansir dari tayanagn Insert yang diunggah di kanal YouTube TransTV Official, Kleine sempat menjawab beberapa pertanyaan awak media usai mengunjungi sang ayah.

Baca Juga: Rangkaian Pernikahan Digelar Mewah hingga Sebulan, Mahar Pernikahan Tania Nadira Tak Sampai Rp300 Ribu!