Kakinya Tertusuk Paku Berkarat Sepanjang 7 Cm, Pembawa Baki Bendera Ini Tetap Jalankan Tugasnya

By Winggi, Minggu, 18 Agustus 2019 | 14:12 WIB
Kakinya Tertusuk Paku Berkarat Sepanjang 7 Cm, Pembawa Baki Bendera Ini Tetap Jalankan Tugasnya (dok. FACEBOOK)

Ia pun merasakan sakit ketika usai pengibaran bendera.

"Dari depan tribun saya rasa sakit di kaki," kata Dina.

Tetapi jiwa patriotis serta profesionalis membuat Dina bertahan.

Baca Juga: Jarang Diterpa Gosip, Ahn Jae Hyun Diduga Gugat Cerai Goo Hye Sun

"Saya tahan saja, karena saya pikir cuma batu," ungkapnya lagi.

Namun lama kelamaan rasa sakit kian mengganggunya karena jarak dari tribun sampai ke tempat barisan awal cukup jauh.

Ia pun yakin bahwa yang diinjaknya bukan batu melainkan paku.

Baca Juga: Dandan Cantik hingga Pakai Sanggul Saat Lomba 17 Agustus, Aliya Rajasa Ternyata Punya Alasan Tersendiri