3. Children Who Chase Lost Voices
Children Who Chase Lost Voices (CoMix Wafe Films)
Film ini menceritakan perjuangan seorang anak kecil untuk menyelamatkan nyawa orang banyak.
Dikisahkan seorang anak bernama Asuna di sebuah negeri bernama Agartha, sudah tak punya ayah dan ibunya bekerja sebagai perawat.
Film ini sungguh mengeksplorasi perjuangan, kesendirian, mengatasi kesedihan, dan kehilangan orang yang dicintai.