Perempuan Lebih Cepat Beruban Daripada Pria? Ini Penjelasan dari Ahli

By Alsabrina, Selasa, 27 Agustus 2019 | 07:00 WIB
Benarkah Perempuan akan Lebih Cepat Beruban Ketimbang Pria? Ini Penjelasannya! (iStockphoto)

NOVA.id – Siapa dari kita yang tak ingin terlihat awet muda.

Namun, sebagai manusia tentu kita tak bisa memungkiri akan adanya proses penuaaan.

Tanda-tanda penuaan seperti munculnya keriput hingga perubahan warna rambut menjadi putih atau beruban tak disangkal akan kita hadapi.

Baca Juga: Meghan Markle Kepergok Naik Pesawat Jet Saat Liburan Bersama Archie, Kate Middleton Justru Pilih Penerbangan Murah

Tapi tahukah Sahabat NOVA, jika perempuan ternyata lebih cepat alami perubahan warna rambut atau beruban dibanding pria?

Berdasarkan survei, perempuan memang akan lebih cepat menua dengan tumbuhnya rambut putih ketimbang pria.

Hal tersebut selaras dengan riset yang dilakukan Crown Clinic di Manchaster, Inggris.

Baca Juga: Bak Tsunami Sungguhan, Operator Wahana Diduga Mabuk Pasang Ombak Level Tinggi dan Buat Pengunjung Terlempar