Punya Hubungan Sehat Sesama Saudara Kandung Penting Dilakukan! Ini Alasannya

By Alsabrina, Senin, 26 Agustus 2019 | 19:30 WIB
hubungan sehat dengan saudara kandung (MStudioImages)

1. Sahabat mungkin datang dan pergi silih berganti, namun saudara kandung adalah sahabat yang tidak akan pergi.

Hubungan bersaudara dapat dikatakan sebagai salah satu hubungan terpanjang yang dapat dimiliki manusia.

Baca Juga: Stylo Indonesia Ajak Perempuan Milenial Jadi Influencer Muda Lewat Stylobebs Hunt dan Stylo Class

2. Hubungan saudara tidak dibuat-buat dan selalu apa adanya. Karena kita bertumbuh bersama mereka, dengan orangtua, kenangan, dan pengalaman yang sama.

3. Hubungan dengan saudara kandung adalah hubungan yang unik, yang tidak kita temukan dalam hubungan lain.

Baca Juga: Unggah Ini di Instagramnya, Bukti Jika Vanessa Angel Simpan Rindu yang Mendalam untuk Sang Bunda