Nah, cukup menggiurkan, kan?
Untuk memulainya, pasti tak sedikit di antara kita yang beranggapan bahwa bisnis ini membutuhkan dana yang tak sedikit, bahkan mencapai ratusan juta untuk berinvestasi dalam 1 outlet saja.
Tenang, kini telah ada waralaba roti kopi dari Indonesia, yaitu Rotee Kopee.
Baca Juga: Tokopedia Resmikan Tokopedia Care Puri Kembangan, Bikin Pelanggan Makin Mudah!
Waralaba ini memiliki nilai investasi yang terjangkau.
Tak hanya bisa menjual roti kopi, karena menu dilengkapi dengan es kopi susu kekinian dalam paketnya.
“Jika memutuskan untuk membeli paket usaha franchise roti kopi ini maka akan mendapatkan 2 menu yang sedang trend dan kekinian yaitu roti kopi dan es kopi susu kekinian,” ungkap Zaky selaku marketing @rotee.kopee.
Baca Juga: Panggilan Sayang untuk Sang Pacar Dikritik Netizen, Cita Citata: Dia Happy!