Pertama, kita perlu membatasi akses untuk selalu merasa berarti bagi orang lain dan terima diri sendiri.
Kedua, kita dapat mengembangkan keterampilan unutk mengatasi tekanan hidup dan mengajarkannya kepada orang lain terutama anak muda.
Ketiga, di saat ada keinginan bunuh diri segera kelola dan hubungi orang terdekat dalam jangka pendek maupun panjang.
Baca Juga: Dibintangi Mawar De Jongh dan Bryan Domani, Berikut Pesan Moral dari Film Sin!
Keempat, kembangkan kepemimpinan, intervensi, visi, dan evaluasi dalam diri sendiri hingga mampu membagikannya bagi orang lain.
Nah, ketahui 4 hal di atas untuk membantu upaya mengurangi angka kejadian bunuh diri, yuk!
Kontak Bantuan
Keinginan untuk bunuh diri bisa muncul karena depresi dan merasa tak ada orang yang membantu.
Jangan menyerah, kamu tak sendiri.
Jika memiliki permasalahan, terus berjuang dan jangan memutuskan mengakhiri hidup.
Layanan konseling bisa menjadi pilihan untuk kita bisa bercerita dan meringankan keresahan.
Untuk mendapatkan layanan kesehatan jiwa dan berbagai alternatif layanan konseling, kita bisa mengakses informasi pada website Into the Light Indonesia. (*)
(*)