Pertama, adalah tentang teknik mencuci.
Menurut Wulan, tak masalah jika harus mencuci baju pewarna alami dengan detergen dan mesin cuci.
Tapi, ada syaratnya.
Baca Juga: Melenggang ke Senayan Jadi Anggota DPR, Mulan Jameela Salah Sebut Nama Presiden
“Alangkah lebih baiknya menggunakan detergen yang sedikit dan di mesin cuci juga enggak masalah. Asal tidak disamakan atau dibarengi dengan mencuci jeans, jaket, atau baju-baju lainnya,” sarannya.
Nah, misalnya yang di mesin cuci adalah pakaian dengan bahan cotton, maka yang boleh digabung adalah bahan-bahan cotton saja.
Selain itu, jika dicucinya dengan tangan pun bisa jadi lebih baik.
Baca Juga: Disebut Bergelimang Harta, Abdullah Alwi Betah Tinggal Numpang di Rumah Mewah Orangtua Tania Nadira