Mbak You Ramalkan Nasib Gading dan Gisel tentang Jodoh yang Berbanding Terbalik di Tahun Depan!

By Hinggar, Senin, 7 Oktober 2019 | 17:04 WIB
Mbak You Ramalkan Nasib Gading dan Gisel Tentang Jodoh yang Berbanding Terbalik di Tahun Depan! (instagram)

 

"Gading sebentar lagi, insyaallah akan ketemu pasangannya tahun depan yang saat ini sudah ada di sampingnya," kata Mbak You mantap.

Sedangkan pada sisi Gisel, malah diramalkan akan putus di tahun depan.

"Justru tahun depan dia akan ribut dengan pasangannya yang saat ini wira-wiri (Wijin) dan akan pisah," katanya.

Baca Juga: Kesal Dengan Gempi, Gisel Terciduk Mengadu pada Gading Marten

Namun Gisel juga akan bertemu dengan jodohnya, tetapi bukan di tahun depan. (*)