NOVA.id - Alis tebal masih menjadi tren hingga sekarang.
Semakin banyak perempuan yang berusaha membuat alisnya terlihat lebih tebal.
Misalnya, dengan pensil alis hingga sulam alis.
Baca Juga: Trik Makeup Bagi Si Dahi Lebar: Dari Gambar Alis Hingga Pilihan Lipstik!
Namun kabarnya, kita tetap bisa menebalkan alis secara alami, loh.
Perlu diperhatikan terlebih dahulu apa yang membuat alis kita tipis.
Dilansir dari Women's Health, Robin Evans MD, seorang dermatolog mengatakan bahwa alis secara umum tumbuh seperti rambut lain di tubuh kita.
Baca Juga: Tak Hanya Alis, Pipi Juga Bisa Dipakaikan Blush On Permanen, lo!