Film Sunny sendiri tayang pada tahun 2011 lalu, dan Sora berperan sebagai Ha Chun Hwa yang menjadi pemimpin geng.
Kang Sora datang ke indonesia dan menjadi bintang tamu dalam acara pembukaan Korea Indonesia Film Festival (KIFF) 2019.
Melalui unggahannya di instagram, Sheryl sempat mengunggah kebersamaannya dengan Kang Sora dengan kaos Bebas, film yang dia perankan.
Baca Juga: Sambut Film Bebas, Konser Bebas Pesta 90-an Digelar dengan Sejumlah Penyanyi Lintas Generasi
Film Sunny sendiri juga telah diadaptasi di dua negara, Jepang dan Indonesia. (*)