Djarot tampak mengungah Instagram story yang menyiratkan ia hadir di momen 7 bulanan tersebut.
Ia memperlihatkan momen BTP pakai beskap berwarna cokelat lengkap dengan blangkon di kepalanya.
Djarot menuliskan caption dalam bahasa Jawa, "Tingkepan yi upacara 7 bulanan."
Ucapan Djarot untuk 7 bulanan Puput (Instagram?@happydjarot)
(*)