WC di Rumah Sering Mampat dan Tersumbat? Coba Atasi dengan Bahan Alami yang Ada di Dapur Ini!

By Widyastuti, Senin, 28 Oktober 2019 | 23:00 WIB
Ilustrasi toilet tersumbat (freepik.com)

Triknya adalah menggunakan bahan alami yang bisa kamu temui di dapur, yakni menggunakan cuka!Selain pengerjaannya mudah, biaya yang dikeluarkan pun murah. Bagaimana caranya?

Pertama sebelum memakai cuka, tuang bubuk soda kue ke dalam WC mampat.

Baca Juga: Kelahirannya Tak Dibantu Suster, Mulan Jameela Masih Sempat Larikan Bayinya ke Toilet

Baru kemudian campur cuka putih dengan perlahan. Jika kamu melihat tanda busa akan meluap, segera berhenti menuangkan cuka.Biarkan campuran ini selama 5 menit, lalu siramkan dengan air panas.