10 Tahun Lalu Bertemu Citra Kirana hingga Sempat Putus Kontak, Rezky Aditya: Ini Harus Gue Simpan Buat Masa Depan

By Hinggar, Selasa, 29 Oktober 2019 | 10:43 WIB
10 Tahun Lalu Bertemu Citra Kirana hingga Sempat Putus Kontak, Rezky Aditya: Ini Harus Gue Simpan Buat Masa Depan (instagram @citraciki)

 

"Dan emang sih sejujurnya dari dalam hati gue kayak gini, 'ini kayaknya mesti gue simpen buat masa depan gue,' sumpah demi Allah nih gue nggak bohong," beber Rezky.

"Tapi itu kan sebatas khayalan waktu kecil, ternyata jadi, hampir nih 99 persen jadi," lanjutnya.

Pasangan ini menggelar acara lamarannya pada Sabtu (26/10).

Baca Juga: Demi Sang Sahabat, Nia Ramadhani Rela Pulang Pergi Naik Pesawat dan Tampil Paripurna di Lamaran Citra Kirana dan Rezky Aditya

Tetapi keduanya masih enggan membongkar tanggal pernikahan yang akan segera digelar.

Citra Kirana sendiri hanya mengatakan bahwa pernikahannya akan dilakukan dalam waktu dekat.

"Secepatnya, karena kan memang nggak boleh terlalu lama dari lamaran kan? jadi ditunggu aja," jelas Citra Kirana.

Baca Juga: Dikabarkan Dekat, Rezky Aditya Beri Dua Tanda Cinta Saat Citra Kirana Unggah Foto Pakai Gaun Pengantin

Kita tunggu saja kabar bahagia dari pasangan ini ya Sahabat NOVA. (*)