Sempat Lenggak-lenggok di Catwalk, Mulan Jameela Kena Damprat Politisi Senior Ini dan Sebut Soal Anak Bawang

By Alsabrina, Rabu, 6 November 2019 | 20:30 WIB
Mulan Jameela didamprat politisi senior (kolase)

Mulan dikritik soal dirinya yang kedapatan menjadi model dan berjalan di atas catwalk padahal waktu itu sedang di hari kerja sebagai anggota DPR.

Dalam unggahan Instagramnya pada Selasa (29/10), Mulan Jameela terlihat sedang sibuk menjadi model dan berjalan di atas catwalk.

Istri Ahmad Dhani ini memperagakan beberapa busana muslim dengan aksesori bulu-bulu di kepalanya.

Mulan Jameela (dok. instagram/mulanjameela1)

Baca Juga: Jadi Anggota DPR RI Pengganti, Profil Mulan Jameela yang Sebenarnya Terungkap ke Publik: Lulusan SMA hingga Miliki Harta Kekayaan Belasan Miliar

"Bismillahirrahmanirrahim..

#latepost@mayra_syari@vivithalibBarakAllah fiikum

Terimakasih fotonya @abayphotographyy," tulis Mulan Jameela dalam keterangan fotonya.

Postingan pemilik nama lengkap Raden Terry Tantri Wulansari ini mendapat beragam respon dari warganet, tak terkecuali dari politisi senior, Ferdinand Hutahaen.

Baca Juga: Digugat Rp10 Miliar Hingga Tak Bisa Jawab Pertanyaan dari Awak Media, Kini Terkuak Pendidikan Terakhir Mulan Jameela