Crystal Lift, Solusi Jaga Kulit Awet Muda dan Cerah Tanpa Ribet

By Tentry Yudvi Dian Utami, Sabtu, 9 November 2019 | 13:00 WIB
Ilustrasi tren kecantikan instan (istock)

"Kulit akan tampak lebih halus, cerah dan kencang, “ujar dokter Kartini Ong selaku dokter in house Crystal Clinic.

Setelah melakukan treatment Crystal Lift, ada beberapa hal yang mesti diperhatikan pasien.

Dokter tentunya akan memberikan anjuran untuk memakai krim pelembab dan sunblock yang perlu digunakan oleh pasien sesering mungkin pasca treatment.

Baca Juga: Pertahankan Kelembutan Kulit dengan Lakukan Perawatan Modern Ini

”Pasien tidak boleh terkena air selama 24 jam, mesti menghentikan pemakaian krim yang bersifat mengelupas kulit dan tidak menggunakan sabun ber-scrub, tidak menggunakan make up, tidak menggosok-gosok area yang dikerjakan oleh dokter selama 7 hari serta mesti menghindari paparan sinar matahari.” Ujar Dr. Andi Salim selaku dokter in house Crystal Clinic.

Hasil treatment Crystal Lift akan bertahan selama 1 tahun.

Untuk memperoleh hasil yang sempurna, lakukan perawatan kembali setelah 4 minggu.

Baca Juga: Perawatan Wajah Sebelum Tidur yang Bisa Bikin Muka Glowing Bak Seleb Korea