“Keseruan lainnya karena anakku empat, otomatis aku harus bisa mengenal tipe masing-masing dari mereka,” tuturnya.
“Karena meskipun saudara, mereka punya kepribadian dan kreativitas yang berbeda,” tutupnya.
Saat ini diketahui Joanna punya 4 orang anak yaitu Zuriel, Zeraiah, Zoey, dan Ziona. (*)