NOVA.id - Presiden Jokowi dan pada Minggu (24/11) lalu melakukan kunjungannya, ke negara Ginseng Korea Selatan.
Di negara tersebut Jokowi dan sang istri berkunjung ke sebuah wilayah di Busan, bernama Gamcheon Village.
Desa tersebut menjadi inspirasi Jokowi untuk membangun beberapa daerah yang ada di Indonesia.
Baca Juga: Liburan Sendirian di Tangerang? Berikut 3 Tempat Wisata yang Aman Dikunjungi Pelancong Perempuan
Bukan tanpa sebab, Gamcheon dulunya adalah sebuah desa yang kumuh.
Tetapi pemerintah bisa menyulap desa ini menjadi lebih menarik dan menjadi salah satu tempat wisata di kota Busan.
Meski berada di sebuah lereng yang curam sehingga disebut sebagai Machu Picchu of Busan.
Baca Juga: Ini 5 Pilihan Tempat Wisata Keluarga dan Ramah Anak di Semarang