“Aku sudah bukan anak gadis lagi yang menargetkan harus menikah, harus seperti apa-apa, yang terpenting itu adalah sekarang sudah single parent,” ucapnya
Ia juga menuturkan yang menjadi targetnya sekarang adalah mencari uang sebanyak-banyaknya yang halal untuk masa depan ana-anaknya.
Perempuan yang akrab disapa Uli ini juga pernah digosipkan dengan vokalis Ifan Seventeen.
Akan tetapi, kedekatan itu ditepis olehnya serta Ifan.(*)
Velamita Putri