Datang ke Milea Day di Bandung, Iqbaal Ramadhan Dikawal 8 Bodyguard!

By Siti Sarah Nurhayati, Kamis, 13 Februari 2020 | 16:00 WIB
Datang Milea Day di Bandung, Iqbaal Ramadhan Dikawal 8 Bodyguard (SITI SARAH/NOVA)

Lantas para cast bergantian memperkenalkan diri dan mengajak interaksi para penggemar.

"Udah siap nonton Milea: Suara dari Dilan belum?" tanya Iqbaal lagi.

Setelah kurang lebih 10 menit menyapa penggemar, para cast akhirnya pamit untuk melanjutkan serangkaian acara ptomo lainnya.

Baca Juga: Betrand Peto akan Jalani Proses Sunat, Ruben Onsu Berjanji Lakukan Ini untuk Putranya

Tapi Iqbaal masih berusaha menyapa penggemar dan mengajak mereka untuk berswafoto bersama. Lalu Iqbaal pergi dengan dikawal kembali.

Kali ini terlihat jelas dirinya dikawal oleh 8 orang pria berbadan kekar.

Datang Milea Day di Bandung, Iqbaal Ramadhan Dikawal 8 Bodyguard (SITI SARAH/NOVA)

5 orang mengenakan seragam abu, satu orang mengenakan baju hitam, dan 2 orang lainnya mengenakan kaus putih sambil terburu-buru menuju eskalator turun.

Baca Juga: Lebih dari Setahun Bercerai, Gisella Anastasia Ungkap Gading Marten Kadang Menginap di Rumahnya