Bukan Kontraksi, Ternyata Ini Diagnosa Dokter Kandungan Soal Ussy Sulistiawaty yang Pingsan Hingga Kejang-Kejang

By Ratih, Kamis, 20 Februari 2020 | 17:44 WIB
Bukan Kontraksi, Ternyata Ini Penyebab Ussy Sulistiawaty Pingsan Hingga Kejang-Kejang (YouTube Ussy Andhika Official)

Setelah dilakukan pengecekan tekanan darah, terlihat hasil bahwa tensi Ussy Sulistiawaty rendah.

Namun demikian, dokter kandungan yang menangani Ussy menjelaskan bahwa tensi drop wajar dalam kehamilan.

Yang menjadi kekhawatirkan dokter itu sendiri adalah kondisi kejang-kejang yang diceritakan oleh Andhika mengenai kejang.

Baca Juga: Sekolah Tiga Anaknya di Sekolah Internasional, Ussy Sulistiawaty: Setiap Bayaran Ratusan Juta!

Sempat diduga kurang nafsu makan, Ussy menjelaskan bahwa dirinya justru banyak makan dan nyemil.

Selain itu, Ussy Sulistiawaty juga menjelaskan bahwa ia tidak beraktivitas banyak akhir-akhir ini.

Dokter Bram, dokter yang menangani Ussy, mengaku tidak bisa mendiagnosa secara pasti penyebab kondisi Ussy.

Baca Juga: Kebobolan Hamil Anak Kelima, Ussy Sulistiawaty Bilang Enggak Mau Menyesali Hadiah Terindah dari Allah