4 Rekomendasi Tempat Makan Olahan Daging yang Bikin Nagih di Jakarta

By Tentry Yudvi Dian Utami, Selasa, 3 Maret 2020 | 07:00 WIB
4 Rekomendasi Restoran Daging yang Wajib Dicoba Selama di Jakarta (The Times)

2. Shabu Ghin Senopati

Restoran satu ini, masih bernuansa Jepang sama seperti rekomendasi di atas, hanya saja kali ini lebih berfokus pada nikmatnya daging wagyu.

Kita bisa memilih special beef, wagyu beef, atau premium wagyu beef, semuanya sama-sama enak kok.

Baca Juga: The Junction House Bali, Restoran Unik di Seminyak ala Prancis

Marbling khas daging wagyu yang terkenal dan menunjukan kualitas daging juga terlihat menggoda di semua jenis daging yang ditawarkannya.

Untuk menemani nikmatnya daging wagyu ada beberapa jenis kuah yang bisa dipilih mulai dari spicy seafood, sukiyaki, sampai original kombu.

Sebagai gambaran awal, kisaran harga di sini mulai dari Rp200.000-an.

Baca Juga: Ingin ke Market & Museum 2019 di Kemang? Ini 5 Tenant Makanan yang Wajib Dicoba! Harganya Mulai 40 Ribuan Saja!