Berhijrah hingga Jarang Muncul di TV, Pesinetron Tampan Anak Donna Harun Ini Tetap Bergelimang Harta Jualan Ayam dan Minuman Favorit Sejuta Umat!

By Tiur Kartikawati Renata Sari, Senin, 2 Maret 2020 | 13:05 WIB
Berhijrah hingga Jarang Muncul di TV, Pesinetron Tampan Anak Donna Harun Ini Tetap Bergelimang Harta Jualan Ayam dan Minuman Favorit Sejuta Umat! (Instagram/@rickyharun)

1. AL’CAL Coffee

 

Mengikuti tren bisnis kopi kekinian, Ricky Harun juga melakukannya lo.

Ia memiliki bisnis kopi kekinian bernama AL’CAL Coffee dengan tagline, “Doa first then coffee.”

Adapaun menu andalan AL’CAL Coffee yang dimiliki oleh anak dari Dona Harun ini adalah Es Kopi Susu Dalam Negeri, yakni perpaduan antara espresso, fresh milk, gula merah dan creamer yang dijual seharga 20 ribu rupiah.

Baca Juga: Jarang Terekspos, Ini 4 Fakta Cucu Soekarno yang Kini Jadi Mantan Suami Donna Harun, Crazy Rich Tanah Air

2. Goodlife.std.

Ricky Harun juga terjun ke dunia fashion yang diberi label Goodlife.std.

Ciri khas produk Goodlife.std. yaitu T-Shirt dengan motif tulisan simple untuk kaum milenial atau yang berjiwa muda.

Harganya dimulai dari 149 ribu dan proses pembelian via Line.

Baca Juga: Donna Harun Gelar Pernikahan ke-3 dengan Pengusaha Tambang, Ricky Harun: Yang Penting Bisa Bahagiain Nyokap Gue