Virus Corona Masuk Indonesia, Suami Fairuz A Rafiq Unggah Doa agar Terhindar dari Segala Penyakit

By Alsabrina, Selasa, 3 Maret 2020 | 16:12 WIB
Suami Fairuz A Rafiq unggah doa agar dijauhkan dari segala penyakit (dok. instagram/sonnyseptian)

 

Sedangkan pada postingan kedua, Sonny Septian mengimbau masyarakat agar tidak panik, namun tak meremehkan atau melebihkan.

Sonny pun mengunggah foto soal menjaga diri dan keluarga dari virus corona.

Unggahan Sonny Septian, suami Fairuz A Rafiq (dok. instagram/sonnyseptian)

Baca Juga: Dendam Sampai Mati pada Galih Ginanjar, Fairuz A Rafiq Siapkan Wasiat Untuk Sonny Septian: Kalau Aku Dipanggil Duluan, Aku Ingin Faaz Ada di Tangan Kamu

"Jangan panik ya teman2. Jangan meremehkan dan jangan juga melebih2kan sampai akhirnya merusak aqidah.." tulis Sonny mengawali.

Tak cuma itu, Sonny pun menyoroti soal masker yang kini harganya meninggi.

"Buat para penjual masker kalo bisa harganya jangan di mahalin ya,kasian yg ga punya masker dan yg ga mampu beli,kalo bisa di gratisin dong (emoji) tolong menolong sesama saudaramu," tulis Sonny kembali.

Baca Juga: 2 Warga Depok Terinfeksi Virus Corona dan Jadi Kasus Pertama di Indonesia, Ayu Ting Ting: Mudah-mudahan Nggak Ada Lagi Deh

Selain itu, Sonny kembali menegaskan jika kita jangan panik dan virus corona bisa disembuhkan.

"Ingat virus ini bisa di sembuhkan. Dan yang terpenting selalu berdoa untuk mu,keluarga dan saudara2mu," tutup Sonny. (*)