3 Tips Pintar Atur Uang ala Backpacker Agar Jalan-Jalan Murah Meriah

By Tentry Yudvi Dian Utami, Selasa, 17 Maret 2020 | 07:00 WIB
5 Tips Memilih Jenis BackPack yang Cocok untuk Traveling ke Bali (istock)

Cek Info Perjalanan

Jika ingin backpackeran tanpa pusing, menggunakan jasa perjalanan adalah salah satu solusinya.

Menggunakan jasa ini, kita sudah akan dijadwalkan untuk mendatangi lokasi - lokasi wisata dan juga akomodasinya.

Sahabat NOVA tidak perlu pusing lagi harus cari hotel ataupun keperluan transportasi selama tur di tempat wisata itu.

Baca Juga: Mau Island Hopping ke Lombok? Jangan Lupa Bawa 7 Benda Ini, ya!

Tapi, kita tentu harus tahu bahwa mengambil cara ini pasti lebih mahal daripada melakukan backpacker minimalis.

Jika jalan-jalan secara minimalis, kita bisa pilih hotel ataupun kendaraan sendiri sesuai dengan budget.

Baca Juga: Mau Island Hopping ke Lombok? Jangan Lupa Bawa 7 Benda Ini, ya!