Terpisah 29 Hari Lamanya, Bocah 8 Tahun Ini Tak Kuasa Tahan Air Mata saat Bertemu Kembali dengan Sang Ibu Usai Dikarantina

By Ratih, Kamis, 19 Maret 2020 | 16:05 WIB
Momen haru anak laki-laki 8 tahun dengan ibunya yang jadi tenaga medis (kolase Twitter @SCMPNews)

NOVA.id - Banyak orang terdampak bencana virus Corona di berbagai belahan dunia, terutama di Cina.

Sejak mewabah awal Januari lalu, pemerintah Cina memaksimalkan kerja seluruh tenaga medis untuk menolong penduduk.

Alhasil, banyak tenaga medis yang terpaksa harus berpisah dari keluarga mereka.

Baca Juga: Bak Malapetaka, Paranormal Ini Malah Berterima Kasih Adanya Virus Corona hingga Sebut akan Ada Wanita dari Wilayah Ini yang Temukan Obat Termanjur, Warganet: Kita Puasa Corona Udah Pergi Belum ya Mbah?

Setelah wabah di Cina cukup membaik, beberapa rumah sakit darurat telah ditutup dan tenaga medis dapat dipulangkan.

Melansir South China Morning Post, para tenaga medis harus terlebih dahulu dikarantina.

Mereka ditempatkan di sebuah wilayah khusus selama 14 hari.

Baca Juga: Ningsih Tinampi Sudah Cicipi Rasanya Terserang Virus Corona, Pelaku Spiritual Ini Ngaku Masukkan Covid-19 ke dalam Tubuhnya, Ini yang Terjadi: Rasanya Kering, Apek, Sesek!