Agar Terhindar dari Virus Corona, Hilangkan 5 Kebiasaan Buruk Ini Supaya Daya Tahan Tubuh Tetap Terjaga!

By Widyastuti, Sabtu, 4 April 2020 | 22:00 WIB
Agar Terhindar dari Virus Corona, Hilangkan 5 Kebiasaan Buruk Ini Supaya Daya Tahan Tubuh Tetap Terjaga! (Adam Hester)

NOVA.id– Virus corona kini sedang marak mewabah di Indonesia.

Penularan virus corona pun sangat cepat antara manusia satu ke manusia lainnya.

Namun, sistem dan daya tahan tubuh yang kuat menjadi salah satu unsur utama dalam memerangi infeksi virus corona.

Baca Juga: Irwan Mussry dan Mulan Jameela Dapat Perlakuan yang Berbeda dari Al, El, dan Dul Walau Sama-Sama Jadi Orang Tua Sambung!

Kita mungkin mendengar banyak anjuran yang diberikan untuk memperkuat sistem imunitas tubuh.

Misalnya, dengan memperbanyak makan sayuran, buah-buahan, gandum utuh, rutin berolahraga, dan sebagainya.

Namun, sadarkan kamu jika terdapat beberapa kebiasaan yang tanpa kita sadari juga bisa menurunkan kekebalan tubuh.

Kekebalan tubuh yang lemah akan rentan terserang pandemi virus ini.

Melansir dari Kompas.com, berikut beberapa kebiasaan yang perlu diperhatikan tersebut, antara lain: