Korban Meninggal Akibat Covid-19 Bertambah, Ini Kondisi Kuburan Masal Jenazah Corona, Tak Ada Rumput Hijau Hanya Nisan Putih Sederhana

By Presi, Rabu, 8 April 2020 | 14:37 WIB
Korban Meninggal Akibat Covid-19 Bertambah, Ini Kondisi Kuburan Masal Jenazah Corona, Tak Ada Rumput Hijau Hanya Nisan Putih Sederhana ()

NOVA.id - Korban meninggal akibat covid-19 masih terus bertambah di setiap harinya.

Hingga Rabu (08/04), sudah ada 221 pasien meninggal di Tanah Air.

Meski begitu, pasien sembuh juga terus bertambah yaitu sudah mencapai 204 orang.

Baca Juga: Warga Tolak Pemakaman Jenazah Covid-19 Hingga Lempar Batu ke Ambulans, Ustaz Abdul Somad Sebut agar Masyarakat Tak Main Simpulkan Kejadian: Serahkan ke Ahlinya

Provinsi yang paling banyak terdapat pasien positif covid-19 adalah DKI Jakarta.

Hingga saat ini, Rabu (08/04), sudah ada 1.369 orang yang terpapar covid-19 di DKI Jakarta.  

Banyaknya jumlah pasien yang positif corona di DKI Jakarta membuat pemerintah langsung menyiapkan kuburan masal.

Baca Juga: Hiraukan Aturan dari Pemerintah dan Buka Paksa Bungkus Plastik Jenazah Pasien Covid-19, Kini Anggota Keluarga Lainnya Keluhkan Tubuhnya yang Mulai Demam