Tak Melulu Bergantung pada Vaksin, Dokter Spesialis Paru Ungkap Indonesia Bisa Bebas Covid-19 Tanpa Vaksin Asal Bersatu Lakukan Hal Ini

By Alsabrina, Jumat, 10 April 2020 | 15:14 WIB
(Ilustrasi) Virus Corona (iStockphoto)

"Karena pertama diuji di binatang, kemudian diuji di manusia. Lalu nanti diliat lagi. Jadi gak bisa secepat yang diharapkan," tambah Dr. Erlina lagi.

Kemudian Dr. Erlina membandingkan vaksin untuk penyakit yang sudah pernah ada.

Hanya vaksin untuk wabah ebola saja yang kemudian ditemukan dan berhasil.

Baca Juga: Singgung soal Akar Budaya, Om Hao Sebut Wabah Virus Corona Ini Sebagai Peringatan Bagi Manusia: Jangan Kehilangan Jati Diri

Itu pun memakan waktu 12 bulan untuk ditemukan.

Sementara vaksin untuk SARS dan flu babi sayangnya tidak ditemukan.

"Kalau buat saya cepat lah berlalu ini. Melelahkan sekali," ujar Dr. Erlina tiba-tiba.

"Tapi kita jujur-jujuran aja, ini tidak akan cepat Dok," celetuk Deddy Corbuzier.

Baca Juga: Badan Intelijen Negara Prediksi Puncak Pandemi Corona, PBNU Keluarkan Tata Pelaksanaan Salat Tarawih dan Salat Idul Fitri Selama Covid-19