3. Tastemade
Aplikasi yang bisa membantu kita memasak lainnya adalah Tastemade.
Dengan menggunakan aplikasi ini, proses memasak kita bisa menjadi lebih mudah.
Itu karena Tastemade berisi tayangan instruksi resep makanan lezat yang bisa menuntun kita.
BUkan hanya menyediakan resep saja, aplikasi ini juga menyajikan video perjalanan yang mengulas makanan.
Baca Juga: Ayu Ting Ting Buat Donat Gula untuk Keluarga, Ini Dia Resepnya yang Bisa Kita Coba!
4. Endeus
Pada aplikasi ini, tersedia ribuan resep, termasuk masakan nusantara.
Selain itu, juga terdapat menu pilihan bagi kita yang bingung mau masak apa di masa pandemi seperti saat ini.
Bukan hanya itu, aplikasi Endeus juga memuat berbagai informasi seputar dunia kuliner yang dirangkum dalam bentuk artikel yang jumlahnya ratusan.
Sahabat NOVA, jangan sampai ketinggalan berita dan informasi terbaru dan menarik soal selebriti dan dunia perempuan di Tabloid NOVA, ya.
Dapatkan edisi terbarunya dengan berlangganan, tinggal klik di sini. (*)