Gampang Dicoba dan Cepat Dimasak, Resep Kering Tempe Cabe Hijau Cocok untuk Lauk Saat Sahur

By Ratih, Minggu, 26 April 2020 | 19:04 WIB
Gampang Dicoba, Resep Kering Tempe Cabe Hijau Cocok untuk Lauk Saat Sahur (Satu Jam)

NOVA.id - Saat sahur, kadang kita terlambat bangun hingga terburu-buru.

Untuk mengejar waktu, kita harus memilih makanan yang mudah dimasak atau awet disimpan agar bisa langsung dikonsumsi.

Kering tempe bisa jadi salah satu makanan yang bisa disimpan untuk sahur. 

Baca Juga: Bisa Jadi Ide Santapan untuk Buka Puasa, Ini Resep Donat Isi Syahrini yang Dapat Pujian dari Mama Mertua

Resep Kering Tempe Cabai Hijau ini cocok banget untuk pilihan Resep Keringan Untuk Sahur.

Untuk membuat Resep Kering Tempe Cabai Hijau ini, kita hanya perlu waktu 45 menit saja.

Kalau mau membuat Resep Kering Tempe Cabai Hijau, jangan lupa buat dalam jumlah yang banyak ya.

Baca Juga: Resep Kue Ulang Tahun ala Kerajaan Inggris untuk Rayakan Hari Lahir Sang Ratu, Coba Yuk di Rumah