NOVA.id- Selama ini saat kita membersihkan dapur, pasti sering merasa lelah, karena noda membandel yang masih melekat di peralatan masak.
Selain peralatan masak, noda di sekitar kompor atau wastafel juga membuat kita repot saat membersihkan dapur.
Padahal, ada banyak cara untuk membersihkan dapur tanpa rasa capek lho.
Baca Juga: E-Catalog untuk Berbelanja Kebutuhan Langsung dari Rumah, Simpel!
Di antaranya berikut ini.
- Peralatan masak berkarat dengan cuka.
Gosok sisa-sisa karat dengan alumunium.
Cuci dengan sabun.
Baca Juga: Simak 6 Tips Pintar Atur Uang Ini Supaya Bisa Hemat Biaya Pernikahan
- Gosokkan potongan lemon ke pancuran air berkarat di dapur.
- Gunakan busa produk cukur rambut untuk membersihkan noda cokelat yang sulit dibersihkan pada kompor.
Diamkan busa selama 15 menit.
Bersihkan.
Baca Juga: Ingin Spa Treatment, tapi Terhalang Corona? Yuk Coba Spa Mandiri di Rumah Lewat Cara Ini!
- Tuang garam di atas panci gosong.
Sikat garam dan panci dengan lemon.
Bersihkan dengan sabun.
Baca Juga: Sambut Bulan Suci Ramadhan, Mandi Wajib Biasa Dilakukan untuk Sucikan Diri, Begini Bacaan Niatnya
- Panggang kulit jeruk keprok ke dalam microwave selama 3 menit.
Keluarkan kulit dan bersihkan microwave dengan spoons.
Minyak dari kulit jeruk akan mempermudah kalian membersihkan microwave.(*)
Sahabat NOVA punya usaha dan ingin tambah ilmu agar lebih sukses? Atau mungkin sedang butuh penghasilan tambahan dan mau mulai berwirausaha?
Salah satu cara terbaik adalah dengan ikut berbagai pelatihan online di bidang kewirausahaan, seperti program We Learn dari organisasi internasioanl, UN Women.
Sahabat NOVA, jangan sampai ketinggalan berita dan informasi terbaru dan menarik soal selebriti dan dunia perempuan di Tabloid NOVA, ya.
Dapatkan edisi terbarunya dengan berlangganan, tinggal klik di sini.