Di Tengah Pandemi Virus Corona, Hewan-Hewan Langka Ini Tiba-Tiba Muncul ke Permukiman Warga

By Widyastuti, Kamis, 14 Mei 2020 | 23:00 WIB
Ilustrasi hewan singa (Pixabay)

 

NOVA.id – Pandemi virus corona masih mewabah hampir di seluruh penjuru dunia.

Akibat pandemi virus corona ini, sejumlah kegiatan masyarakat terpaksa harus dihentikan sementara demi memutus rantai penyebaran.

Berbagai peraturan membatasi kegiatan manusia untuk mencegah penularan yang lebih besar.

Baca Juga: Raffi Ahmad Datang Menawar Oplet Si Doel untuk Ditukar dengan Mobil Mewah, Rano Karno Langsung Didatangkan Benyamin Sueb Lewat Mimpi

Oleh karena itu tak heran jika jalanan terlihat lengang dan aktivitas masyarakat pun sepi.

Hal ini membuat beberapa hewan di beberapa tempat menjadi lebih leluasa dan tak jarang muncul ke permukiman warga.

Bukan hanya hewan yang biasa terlihat seperti burung atau unggas lainnya.

Namun ada pula hewan-hewan langka seperti berikut ini yang muncul ke permukiman warga.

Baca Juga: Geger Kasus Daging Sapi Palsu Ternyata Daging Babi, Terungkap Cara untuk Membedakan Dua Jenis Daging agar Tak Mudah Dikelabui