3. Lihatlah media sosial
Berikan diri kita waktu satu hingga lima menit untuk melihat sosial media kita.
Atau kita bisa menonton beberapa video yang bisa membuat kita tertawa agar pikiran lebih segar.
Baca Juga: Jerry Aurum Ungkap Alasannya Konsumsi Narkoba, Benarkah Stress karena Kondisi Putrinya?
4. Cari teman ngobrol
Terkadang lingkungan yang penuh dengan tekanan bisa menghasilkan energi negatif di sekitarnya.
Untuk menghilangkannya, cukup dengan bersosialisasi dengan rekan kerja kita.
Dengan begitu kita bisa membantu mengalihkan pikiran stres kita.
Baca Juga: Ingin Hilangkan Rasa Stres dengan Cara yang Enak? Lakukan Meditasi Cokelat, yuk!