Tetap Dicap Sebagai Playboy Meski Sudah Miliki Istri dan Anak, Raffi Ahmad Akui Dirinya Tak Suka Dikekang: Gue Memang Terlalu Liar

By Nadia Fairuz Ikbar, Minggu, 14 Juni 2020 | 10:09 WIB
Tetap Dicap Sebagai Playboy Meski Sudah Miliki Istri dan Anak, Raffi Ahmad Akui Dirinya Tak Suka Dikekang: Gue Memang Terlalu Liar (dok. Instagram/raffinagita1717)

Menurutnya, Nagita lama kelamaan bisa mengerti hal tersebut sampai sekarang di usia pernikahan lima tahun lebih.

Kata Raffi, dari dulu ia memang terbiasa pergi tanpa harus merencanakan terlebih dahulu.

"Gue tuh memang orangnya enggak suka dari dulu, gue mau ke sini ya udah ke sini, memang terlihatnya egois, tetapi gue bilang sama Gigi ya gue begini. Daripada gue nahan-nahan, mendingan dari awal aja begini, ya sudah jadinya lebih enak," tutur Raffi.

Baca Juga: Bingung dengan Sikap Dorce Gamalama yang Ingin Jadi Sopir Raffi Ahmad, Mbah Mijan Beberkan Penerawangannya: Masa Segitunya?

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)