Yang pertama, jangan terburu-buru untuk hamil lagi.
Tenangkan diri dan pasangan terlebih dahulu.
Hal ini karena keguguran tentu memberi dampak psikis yang berujung kesedihan, kekhawatiran, dan rasa bersalah.
Baca Juga: Bisakah Hamil Walau Sperma Tumpah Setelah Ejakulasi? Ini Faktanya!
Mayo Clinic menyarankan agar tidak melakukan seks selama 2 minggu setelah keguguran.
Pencegahan ini dilakukan agar tidak terjadi infeksi.
Setelah 2 minggu, perempuan bisa kembali lagi hamil.
Namun tentu hal ini harus dibarengi dengan kesiapan mental dan fisik.
Baca Juga: Catat! Bagi Para Pasutri Harus Rajin Konsumsi 5 Jenis Vitamin Ini Jika Ingin Segera Punya Momongan