Alih-Alih Bikin Si Kecil Sehat, Memaksa Anak untuk Makan Ternyata Timbulkan Efek Negatif!

By Alsabrina, Jumat, 3 Juli 2020 | 22:00 WIB
Tips Memberi Makan Anak Bayi dari Dokter Gizi: Jangan Paksa Anak untuk Makan! (iStockphoto)

Ia pun menambahkan bahwa memberi makan anak bayi bisa dimulai dari usia 4 bulan.

Nutrisinya harus seimbang, jangan dilebihkan atau dikurangi kemudian naikkan tekstur makanan.

“Jangan bubur terus, naikkan tekstur makan yang berakibat langsung pada perkembangan bicara agar tak terlambat bicara,” tutupnya. 

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store. (*)