10 Cara Pintar Atur Uang ala Miliarder, Patut Ditiru agar Bisa Jadi Kaya Raya

By Presi, Kamis, 30 Juli 2020 | 09:01 WIB
(Ilustrasi) 10 Cara Pintar Atur Uang ala Miliarder, Patut Ditiru agar Bisa Jadi Kaya Raya (Herwin Bahar)

2. Membeli sesuatu dengan uang tunai

Para miliarder rupanya lebih memilih melakukan pembayaran dengan uang cash.

Alih-alih menggunakan kartu kredit, mereka lebih suka pakai uang cash karena menjauhkan diri dari jeratan utang.

Baca Juga: Pintar Atur Uang yuk, Ini Besaran Dana Darurat yang Ideal bagi Kita yang Lajang ataupun Berkeluarga, Kumpulkan dari Sekarang!

3. Disiplin pada anggaran yang ditetapkan

Menetapkan anggaran yang jelas pada hari gajian dan berpegang teguh pada anggaran itu akan membantu kita menghemat banyak uang.

Buatlah anggatan 50% untuk kebutuhan penting, 30% untuk keperluan pribadi, dan 20% untuk disimpan.

Baca Juga: Pengeluaran Sering Bablas, Begini Kesalahan dalam Membuat Catatan Keuangan yang Jarang Disadari