NOVA.id - Sebagai orang tua, kita bisanya akan melakukan segala hal yang terbaik untuk anak kita.
Namun, nggak semua hal yang kita anggap baik itu benar, lo, Sahabat NOVA.
Bisa jadi hal yang kita anggap baik itu malah membahayakan keselamatan anak kita tercinta.
Tak bisa dipungkiri, hampir semua ibu pernah mencekoki anak yang sulit makan.
Itu terjadi karena si anak tidak mau makan atau makannya terlalu lama.
Mencekok di sini maksudnya adalah memaksa anak memakan atau meminum yang diberikan oleh orang tuanya.
Ada pula yang mencekok anak dengan memberikan jamu yang diharap akan membuat anak senang makan.
Baca Juga: Terungkap Nama Anak Kedua Kahiyang Ayu, Bobby Nasution Beberkan Proses Persalinan sang Istri