Rekomendasi Skincare yang Tepat untuk Kulit Wajah di Era New Normal

By Maria Ermilinda Hayon, Rabu, 12 Agustus 2020 | 16:03 WIB
Gunakan Skincare yang Tepat untuk Kulit Wajah di Era New Normal! (Istock )

Terlebih mengontrol tangan untuk tidak sering menyentuh wajah dan masker, seperti membentulkan posisi atau menaik-turunkan masker.

“Masker kain yang beredar berbahan seperti bahan baju harian kita, sementara masker bedah juga aman di kulit. Biasanya, masalah pada kulit wajah timbul karena pemilihan ukuran masker yang terlalu ketat, pencucian dan pengeringan masker yang kurang baik, terlalu banyak digerakkan, dan higienitas diri yang belum menyesuaikan kebiasaan baru ini,” ujar dr. Olivia Ong, Medical Director of Jakarta Aesthetic Clinic.

Nah, apa implikasinya pada kulit wajah?

Baca Juga: Rekomendasi Skincare dan Make Up Korea dengan Harga Terjangkau

Pertama, kulit wajah menjadi belang.

Ya, area wajah yang tertutup masker akan lebih cerah warnanya dan area yang terbuka akan menjadi lebih gelap.

Kedua, wajah jadi lebih mudah berjerawat di daerah yang tertutup masker.

Baca Juga: Produksi Skincare Sendiri, Nikita Willy Rela Jadi Kelinci Percobaan