Perawatan Tubuh Tepat, Pilih Body Lotion, Body Cream, atau Body Butter?

By Tentry Yudvi Dian Utami,Maria Ermilinda Hayon, Sabtu, 15 Agustus 2020 | 07:00 WIB
Perawatan Tubuh Pilih Body Lotion, Body Cream, atau Body Butter? (Istock)

NOVA.id - Setiap kembali ke rumah habis bepergian, kita disarankan untuk membersihkan diri alias mandi.

Kalau biasanya kita mandi sehari dua kali, di era new normal ini kita jadi bisa lebih dari dua kali.

Ya, katakan kita punya jadwal mandi jam 7 pagi dan jam 6 sore.

Baca Juga: Selama New Normal, Jangan Sampai Pelit Beri Pelembap pada Tangan! Ini Dampak yang Bisa Terjadi

Bila kita keluar rumah jam 10 pagi dan kembali ke rumah jam 2 siang, berarti kita menambah kegiatan mandi, yaitu di jam 2 siang.

Padahal, terlalu sering mandi bisa malah menimbulkan masalah pada kulit kita.

Gatal-gatal, kulit bersisik, sampai iritasi adalah beberapa masalah kulit yang sering muncul di masa new normal ini.

Lho, kok bisa, ya?

Baca Juga: Rekomendasi Skincare yang Tepat untuk Kulit Wajah di Era New Normal

Infografis: Perbedaan Body Lotion, Body Cream. dan Body Butter. (NOVA)